Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

15 Manfaat Buah Kersen Untuk Kesehatan

Buah kersen atau nama lainnya buah talok tergolong Obat Tetes Hercules dalam keluarga buah-buahan berukuran kecil yang rasanya manis. Buah kersen muda berwarna hijau muda dan warnanya akan berubah menjadi merah terang ketika buah sudah masak. Di Indonesia, buah kersen memiliki banyak nama. Sebut saja cerry, baleci, keres, dan keresen. Tanaman kersen sendiri dapat tumbuh di mana saja sehingga disebut tanaman atau pohon liar. Namun meskipun liar, di dalam buahnya tersimpan manfaat yang luar biasa. Adapun 15 manfaat buah kersen bagi kesehatan, antara lain :     Mengobati asam urat     Menyembuhkan diabetes     Meredakan gejala flu     Mengatasi kejang atau kaku di bagian saluran pencernaan akibat gastritis dan diare     Sebagai antibakteri atau antiseptic     Menurunkan tekanan darah tinggi     Menurunkan kadar kolesterol dalam darah     Mengatasi infeksi     Anti-tumor     Meningkatkan daya tahan tubuh sehingga tidak  mudah sakit     Meredakan sakit kepala     Pembunuh mikroba     Kandu